MS Tapaktuan Ikuti Bimbingan dan Evaluasi Pelaksanaan Pembangunan ZI Menuju WBK/WBBM
Tapaktuan | Senin, 22 Februari 2021, Pimpinan MS Tapaktuan mengikuti Bimbingan dan Evaluasi Pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK)